
Tipe data referensi merupakan tipe data yang digunakan untuk memegang referensi dari sebuah object ( instance dari class). Pendeklarasian tipe data ini hampir sama denga deklarasi pada tipe data primitif. Bedanya, ketika kita mendeklarasikan tipe data referensi kita harus membuat instance dari class tersebut ke object.
Contoh :
// Deklarasi variable myHitung dengan tipe data Class HitungHitung myHitung;
//Instance class Hitung menjadi objekmyHitung= new Hitung();
Dari potongan program diatas, kita telah memiliki variable pemegang referensi dari class Hitung dengan nama variable yaitu myHitung. Variable pemengang referensi ini ( myhHitung ), bisa...